Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SAMARINDA
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
211/Pdt.P/2024/PN Smr IDHAM Persidangan
Tanggal Pendaftaran Kamis, 13 Jun. 2024
Klasifikasi Perkara Perbaikan Kesalahan Dalam Akta Kelahiran
Nomor Perkara 211/Pdt.P/2024/PN Smr
Tanggal Surat Rabu, 12 Jun. 2024
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1IDHAM
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan permohonan Pemohon;
  2. Menyatakan penambahan nama pemohon semula Bernama IDHAM sebagaimana yang  tercatat dalam kutipan Akta Kelahiran Nomor 1920 NO.751 JO 1927 NO. 564 bertanggal 15 juli 2006 ditandatangani Kepala Dinas Kependudukan dan catatan Sipil Kota/Kabupaten Bulukumba, menjadi IDHAM IBRAHIM;
  3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan pencatatan perubahan nama tersebut kepada Pejabat Pencatatan Sipil pada dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Samarinda paling lambat 30 (tiga puluh) hari sejak diterimanya Salinan penetapan, guna dibuat catatan pinggir pada register akta Pencatatan Sipil dan Kutipan akta Pencatatan Sipil;
  4. Membebankan biaya kepada pemohon;
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak